Desain Rancang Bangun Kapal

Kompetensi Keahlian Desain Rancang Bangun Kapal

Nama Singkat: DRBK

Desain Rancang Bangun Kapal adalah Kompetensi Keahlian di SMK Negeri 5 Batam yang berfokus pada desain kapal, baik secara manual maupun menggunakan perangkat lunak seperti AutoCAD. Calon siswa diharapkan sudah bisa menggambar sehingga mudah untuk mengikuti pembelajaran.

Guru Jurusan

Foto Ir. Taslim Bustamam

Ir. Taslim Bustamam

Belajar dengan giat
Foto Agus Taman,ST

Agus Taman,ST

Disiplin, tekun, berkarakter -Learning by doing-
Foto Irawati Irawati

Irawati Irawati

Jadilah penuntut ilmu yang beradab, berakhlak dan taat beribadah kepada Allah agar mendapatkan ilmu yang bermanfaat

Foto M. SAFRI, S.T.

M. SAFRI, S.T.

No days without Achievement, No Achievement without Training.

Masih Memiliki Pertanyaan yang Belum Terjawab?

Silahkan bergabung dengan grup telegram informasi PPDB SMKN 5 Batam 2023.